Anteraja merupakan salah satu penyedia jasa ekspedisi terbesar di Indonesia. Brand milik PT. Tri Adi Bersama ini sedang membuka kesempatan berkarir untuk menempati posisi sebagai Client Relation Officer.
Bagi Anda yang ingin bergabung, berikut ini deskripsi pekerjaan dan kualifikasi yang dibutuhkan.
Deskripsi Pekerjaan
Mencari pelanggan potensial
Kualifikasi
- Pendidikan minimal SMA – sederajat
- Berumur maksimal 30 tahun
- Aktif, komunikatif, dan berorientasi pada target
- Berpengalaman sebagai sales atau pekerjaan terkait menjadi nilai tambah
- Mampu mengoperasikan Ms. Excel dasar
- Bersedia ditempatkan di area kerja yang ditentukan
Berkas – Berkas
Berikut ini berkas-berkas yang perlu Anda siapkann untuk melamar di posisi Client Relation Officer.
- Surat lamaran kerja
- Daftar riwayat hidup (CV)
- Scan Ijazah terakhir
- Scan KTP
- Scan sertifikat keahlian (jika ada)
Tertarik dengan pekerjaan ini? Lamar melalui tautan berikut.
Lamar sebagai Client Relation Officer.